Entri Populer

Senin, 21 Januari 2013

Wow, sperma punya banyak rasa!

Wow, sperma punya banyak rasa! 
 
R.K Community - Sebagian orang mengatakan bahwa sperma punya rasa asin, pahit dan gurih. Pada kenyataannya, rasa air mani sangat dipengaruhi oleh konsumsi makanan sehari-hari. Konon, diet sehat yang dijalani seorang pria juga memiliki efek besar pada rasa spermanya. Bahkan, ada yang bilang rasa sperma itu manis.

Untuk itu, tim BBC health membuktikannya melalui eksperimen yang melibatkan tiga pasangan yang gemar melakukan seks oral. Ketiga pria tersebut mengikuti diet tertentu selama tiga hari. Chris mengambil diet Hot and Spicy (tidak makan makanan pedas), Paul mengikuti Fabulously Fishy (makan ikan) dan John menjalankan diet Fantastically Fruity and Fresh (makan banyak buah segar).
Pada hari ketiga - di pagi hari - para peneliti meminta peserta pria untuk memberikan sampel air mani mereka. Kemudian pasangan mereka diminta mendeteksi "kenikmatan" cairan tersebut melalui rasa dan bau sperma.
Para wanita mengaku rasa sperma pria menjadi manis setelah mereka puasa alkohol, kopi, dan daging selama 3 hari berturut-turut. Kesimpulannya, apa yang Anda makan akan berdampak besar terhadap rasa sperma. Maka tak heran, jika rasa sperma bisa beragam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar